Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung

Madu99Lounge – Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung,Tak hanya di luar negeri, di negara kita, khususnya Pulau Jawa, sering diadakan festival. Sebagian besar acara tersebut adalah festival kebudayaan yang bertujuan untuk memperingati atau memperkenalkan sesuatu hal. 

Festival tersebut tentu mampu menarik pengunjung dari berbagai daerah karena kemegahannya dan keunikannya. Apa saja festival yang terdapat di Pulau Jawa? Berikut daftarnya.

Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung

5 Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung

1. Festival Sekaten di Yogyakarta

Setelah acara tersebut selesai, orang-orang akan langsung mengambil isi dari gunungan.

2. Gandrung Sewu di Banyuwangi 

5 Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung

Banyuwangi yang berada di Jawa Timur juga mempunyai festival unik yang seru untuk dikunjungi. Festival ini bernama Gandrung Sewu yang telah ada sejak 2012.

Namun seiring perkembangan zaman, Gandrung Sewu telah menjadi ikon pariwisata budaya Banyuwangi.

Dalam acara ini, terdapat pentas tari yang melibatkan lebih dari 1.000 penari yang tentu menjadikannya festival kebudayaan yang megah.

3. Dieng Culture Festival di Dataran Tinggi Dieng

Festival di Pulau Jawa yang Menarik untuk Dilihat Secara Langsung

Setiap tahunnya diadakan festival budaya yang berupa ruwatan, di mana anak yang mempunyai rambut gimbal akan dipotong rambutnya agar memberikan keturunan dengan rambut normal nantinya.

Festival ini juga makin meriah karena adanya tari Rodad, Lengger, pelepasan lampion, hingga pertunjukan Wayang Kulit.

Sumber Berita : MADU99

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *